Karate INKAI

100_0763KARATE ABU BAKAR TEAM   

 

Karate Abu Bakar adalah suatu cabang karate yang didirikan dengan susah payah oleh seorang yang sangat berjasa bagi Smpit Abu Bakar,(2002-sekarang). Karate adalah salah satu ekstrakurikuler yang paling di gemari oleh siswa-siswi SMP IT Abu Bakar Yogyakarta. Untuk tahun ajaran ini karate Abu Bakar Team telah memiliki enam orang pemegang sabuk coklat, beberapa orang pemegang sabuk biru, dan masih banyak lagi, di antaranya ada sabuk hijau, kuning, putih.
Saat ini smpit abu bakar mempunyai 5 pengajar karate diantaranya adalah:
-Sensei Fitriyadi (DAN 4)
-Senpai Fuadi (DAN 3)
-Senpai Kusnadi (DAN 3)
-Senpai Isti (DAN 3)
-Senpai Solichin (DAN 1)
Pengajar yang memiliki tingkat sabuk hitam tertinggi adalah Sensei Fitriyadi, beliau pernah mengikuti PraPON, serta beliau lulusan terbaik untuk ujian DAN 3 menuju DAN 4. Karate Abu Bakar Team di tahun ajaran lalu memiliki banyak prestasi, diantaranya adalah Juara Umum 2 pada Kejuaraan Daerah INKAI (Kejurda INKAI) yang diadakan pada November 2012, mengikuti Seleksi Daerah untuk kejuaraan nasional hanya mendapatkan kurang lebih 4 emas, 6 perak, 5 perunggu. Beberapa Atlet yang di miliki Karate Abu Bakar Team ada yang mengikuti seleksi lanjutan dan hanya satu orang saja yang berhasil mengikuti Kejurnas INKAI 2013.
Pada tahun ajaran lalu Karate Abu Bakar Team mempunyai banyak sekali atlet kumite dan kata dan Pada tahun ajaran lalu juga Karate Abu Bakar Team mempunyai tujuh atlet kata yang beberapa atlet meraih prestasi di nomor kata. Sedangkan, atlet kumite sangatlah banyak, tetapi prestasinya berkurang pada tahun 2013. Pada tahun ajaran ini Karate Abu Bakar Team  bertambah yang mengikuti latihan rutin yang di laksanakan pada setiap hari selasa dan jum’at sore. Dengan penuh semangat para karateka baru mengikuti latihan pada waktu tersebut.
Karate Abu Bakar Team telah membuat jaket dengan maksud untuk dijadikan sebuah tanda pengenal bahwa atlet yang memakai jaket itu adalah anggota Karate Abu Bakar Team.
Harapan kami adalah Karate Abu Bakar team dapat lebih baik dari sebelumnya denagn semangat  Bushido Insyaallah Abu bakar nomor satu, dan dapat mengantarkan atletnya hingga ke Kejuaraan Dunia.
Beberapa bintang karate yang namanya sudah mulai mendunia dan akan kita contoh prestasinya adalah sebagai berikut:
–          Luca Valdesi (atlet kata)
–          Rafael Aghayev (atlet kumite)
Sedangkan atlet Abu Bakar Team yang berprestasi adalah sebagai berikut:
–          Sabri Ilma K. (atlet kumite dan kata)
–          Mujahid (atlet kumite dan kata)
–          Fuad Rafif P. (atlet kumite dan kata)
–          M. Naufal Izuddin (atlet kumite)
–          Adib Surya M. (atlet kumite)
–          Dll.
Harapan kami adalah semoga Karate Abu Bakar Team dapat meraih prestasi lebih banyak dan menjadi cabang karate terbaik di provinsi DIY.

Karate adalah salah satu ekstrakurikuler yang paling di gemari oleh siswa-siswi SMP IT Abu Bakar Yogyakarta. Untuk tahun ajaran ini karate Abu Bakar Team telah memiliki enam orang pemegang sabuk coklat, beberapa orang pemegang sabuk biru, dan masih banyak lagi, di antaranya ada sabuk hijau, kuning, putih.

Karate Abu Bakar Team di tahun ajaran lalu memiliki banyak prestasi, diantaranya adalah Juara Umum 2 pada Kejuaraan Daerah INKAI (Kejurda INKAI) yang diadakan pada November 2012, mengikuti Seleksi Daerah untuk kejuaraan nasional hanya mendapatkan kurang lebih 4 emas, 6 perak, 5 perunggu. Beberapa Atlet yang di miliki Karate Abu Bakar Team ada yang mengikuti seleksi lanjutan dan hanya satu orang saja yang berhasil mengikuti Kejurnas INKAI 2013.

Pada tahun ajaran lalu Karate Abu Bakar Team mempunyai banyak sekali atlet kumite dan kata dan Pada tahun ajaran lalu juga Karate Abu Bakar Team mempunyai tujuh atlet kata yang beberapa atlet meraih prestasi di nomor kata. Sedangkan, atlet kumite sangatlah banyak, tetapi prestasinya berkurang pada tahun 2013.

Pada tahun ajaran ini Karate Abu Bakar Team bertambah yang mengikuti latihan rutin yang di laksanakan pada setiap hari selasa dan jum’at sore. Dengan penuh semangat para karateka baru mengikuti latihan pada waktu tersebut.

Karate Abu Bakar Team telah membuat jaket dengan maksud untuk dijadikan sebuah tanda pengenal bahwa atlet yang memakai jaket itu adalah anggota Karate Abu Bakar Team.

Harapan kami adalah Karate Abu Bakar team dapat lebih baik dari sebelumnya denagn semangat Bushido Insyaallah Abu bakar nomor satu, dan dapat mengantarkan atletnya hingga ke Kejuaraan Dunia.

Beberapa bintang karate yang namanya sudah mulai mendunia dan akan kita contoh prestasinya adalah sebagai berikut:

– Luca Valdesi (atlet kata)
– Rafael Aghayev (atlet kumite)

Harapan kami adalah semoga Karate Abu Bakar Team dapat meraih prestasi lebih banyak dan menjadi cabang karate terbaik di provinsi DIY.

Di sini, para murid dididik Karate, di bawah naungan INKAI (Institut Karate-do Indonesia).

Karate SMPIT ABU BAKAR sudah banyak menuai prestasi. Salah  satunya adalah Juara Umum 2 Kejurda INKAI DIY, pada tahun 2012. Dulu, murid-murid SMPIT ABU BAKAR berlatih di dekat kuburan, di samping kantor. Meskipun panas, tapi tidak memupuskan semangat bushido para siswa untuk tetap mengikuti ekstra Karate. Kini, SMPIT ABU BAKAR sudah mempunyai GOR. Para siswa sekarang berlatih di GOR, bersama dengan Sensai dan Senpai yang bertugas. Fuad Rafif Prasetyo dan Mujahid (Kata & Kumite) serta Sabri Ilma Khaidir (Kumite). Mereka masuk dalam daftar peraih medali emas dan perak di Kejurda INKAI DIY 2012.

Tim Karate SMPIT Abu Bakar Juara Umum 2 Kejuaraan Karate Bupati Gunung Kidul

Alhamdulillahhirobbil alamin.. Puji syukur yang tiada henti kehadirat ALLAH swt yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya kepada setiap umat-Nya yang senantiasa berusaha dan memohon ridho-Nya. Alhamdulillah, pada Kejuaraan Karate Bupati Gunung Kidul Cup yang diselenggarakan pada tanggal 16 – 17 Mei 2009, SMPIT meraih JUARA UMUM 2. Perolehan point yaitu 6 Emas, 3 Perak dan 2 Perunggu. Dengan ikhtiar yang gigih dan penuh semangat, latihan rutin setiap minggunya, akhirnya semua usaha itu tidak sia-sia dan membuahkan hasil yang membanggakan. Karena mendapatkan Juara Umum 2, maka berhak mendapatkan Piala Tetap Bupati Gunug Kidul dengan rincian perolehan juara sebagai berikut:

1. Juara I Kumite kadet Putri kelas -54 Kg atas nama Rumaisha Nur Ulya
2. Juara I Kumite kadet Putra kelas -70 Kg atas nama Kurniagung Nur Cahyo
3. Juara I Kumite kadet Putra kelas +70 Kg atas nama Nur Muhammad Mahfudz
4. Juara II Kata kadet Putri atas nama Fatchiyah Rizky Nasabie

Selamat bagi para Juara, semoga apa yang telah diraih ini, mendapatkan manfaat yang berguna. Amiin. Dan teruskan prestasimu [!] Semangat [!]

Tinggalkan Balasan